Menu

Hotel Grand Ambarrukmo Yogyakarta

View Kamar Hotel Grand Ambarrukmo Yogyakarta

Ket: View kamar Hotel Grand Ambarrukmo Yogyakarta yang bagus dan mewah. (pegipegi)

Hotel Grand Ambarrukmo Yogyakarta adalah hunian mewah yang istimewa dengan fasilitas lengkap dan layanan terbaik. Lokasi strategis dengan akses keberbagai pusat perbelanjaan dan destinasi menarik di kota Jogja. Salah satu pilihan terbaik untuk Anda saat liburan bersama orang-orang tercinta.

Hotel Grand Ambarrukmo terletak di jalan Laksda Adisucipto nomor 82. Lokasinya hanya beberapa menit dari Bandara Adisucipto.

Service dan fasilitas Hotel Grand Ambarrukmo adalah sebagai berikut:

  • Area parkir
  • Kopi/teh di lobby
  • Kafe
  • Lift
  • Layanan kamar 24 jam
  • Restoran
  • Bellboy
  • Laundry
  • Sarapan
  • WiFi gratis
  • Makan malam dari menu
  • Makan siang dari menu
  • Restoran ber-AC
  • AC
  • Kamar dengan pintu penghubung
  • Area bebas asap rokok
  • Area merokok
  •  Antar-jemput bandara
  • Concierge/layanan tamu
  • Resepsionis 24 jam
  • Keamanan 24 jam
  • Penitipan bagasi
  • TV kabel
  • Meja
  • Brankas kamar
  • Pancuran
  • TV
  • Fasilitas bisnis
  • Fasilitas rapat
  • Fotocopy
  • Proyektor
  • Pusat kebugaran
  • Kolam renang
  • Transportasi di area hotel
  • Sewa mobil

Akomodasi di sekitar Hotel Grand Ambarrukmo:

  • Royal Ambarrukmo Yogyakarta Hotel bintang 5
  • Grand Mercure Yogyakarta Hotel bintang 5
  • Lafayette Boutique Hotel Yogyakarta Hotel bintang 4
  • Grand Keisha Yogyakarta by Horison Hotel bintang 4
  • Eastparc Hotel Yogyakarta Hotel bintang 5

Memiliki pilihan kamar sebanyak 142 unit kamar yang telah lengkap dan mewah dengan desain indah. Setiap kamar dilengkapi dengan fasilitas kamar mandi, koneksi Wi-Fi, televisi, telepon, dan room service.

Baca juga:  Bedjo Homestay by Dasinem
Tarif kamar mulai dari Rp 650.000 per malam.

Lokasi sangat dekat dengan destinasi menarik yang ada di kota Jogja, diantaranya Plaza Ambarukmo, Museum Affandi, Lippo Plaza Jogja, Saphir Square, Jungle Paintball Jogja, Museum Dirgantara, Stadion Mandala Krida, dan Sasana Among Rogo.

Akses dengan kuliner yang jaraknya hanya beberapa meter, diantaranya The Samara Restaurant at Grand Ambarrukmo, Burger King Plaza Ambarrukmo, Ta Wan Plaza Ambarukmo, KFC Plaza Ambarukmo, Fish and Co, dan HokBen Ekspress.

Alamat lengkap Hotel Grand Ambarrukmo ada di jalan Laksda Adisucipto No.82, kelurahan Caturtunggal, kecamatan Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281. No Telp (0274) 2800088.

Tags: , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , | Tampil: 2,026 views

Author: Indra

About Me Technical Content Writer, Menyukai dunia Blogging, Digital Marketing & Traveling. Suka berbagi hal baru yang bermanfaat bagi orang lain.


Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Informasi Terkait